PROYEK

Water Treatment Plant

Teknologi yang kami adopt unggul dalam kualitas yang ada dipasaran, ramah lingkungan, kapasitas produksi besar, hemat energi. WTP dengan kualitas unggul dengan customisasi sesuai requirement pelanggan.

Traktor

Dengan menggunakan bahan yang tersedia kami merakit alat penggarap lahan pertanian, traktor. Meminimalisasi ongkos penggarapan lahan pertanian petani. 

red tractor left in grass field
pile of leafed plants
Pupuk Bio+

Pupuk berbasis hasil proses alam tanpa penggunaan bahan kimia sintesis, menjadikan BIO+ pupuk handal sehingga petani tidak bergantung pada industri pupuk komersial dan mampu menciptakan kemandirian petani dalam menghasilkan produk pertanian. 

green leaves in macro lens
brown tractor on green grass field
Pulau Mandiri

Pengembangan daerah kepulauan adalah concern kami. Memadukan beberapa penerapan rekayasa teknologi tepat guna dapat mendukung kehidupan manusia di daerah kepulauan.

Penambangan Garam

Garis Pantai yang panjang dan iklim tropis sangat potensial untuk menciptakan industri penambangan garam untuk mendukung okupasi penduduk nelayan dalam mengawetkan hasil tangkap ikan. Dengan Menerapkan Teknologi Brine Disposal Proses yaitu proses lanjutan dari Proses water treatment plant kami dapat memungkinkan penambangan garam dilakukan.

white sand on beach during daytime
man in white chef suit standing in front of white and red plastic bottles
Konsep Pulau mandiri

Penerapan beberapa proyek rekayasa teknologi kami. Kami coba gabungkan untuk menciptakan sebuah konsep pulau terpadu menjadi pulau dengan kemandirian energi dan teknologi sehingga memungkinkan mendorong pemanfaatan sumber daya pulau yang ramah lingkungan.

aerial view of island
KHARISMA UTAMA Corp

57551
Indonesia

+62-8-2260-35-2261
info@kharismautama.com

@kharismautama-2021